Senin, 14 September 2009

RS. BHAYANGKARA PALU

Selamat Datang di Blog RS. Bhayangkara Palu.

RS. Bhayangkara Palu merupakan Rumah Sakit Polri yang berstatus Tk IV Polri atau setara dengan Tipe D Rumah Sakit Pemerintah. Peletakan Batu Pertama RS. Bhayangkara Palu dilaksanakan pada awal bulan Mei 2004 atas prakarsa Kabid Dokkes Polda Sulteng AKBP Dr. Ramon Amiman. Peletakan Batu pertama oleh Kapolda Sulteng Brigjen Pol Drs. Taufik Ridha, MM. Selanjutnya peresmian dan operasional RS. Bhayangkara Palu dilaksanakan pada tanggal 4 Agustus 2004 oleh Kapolda Sulteng Brigjen Pol Drs. Taufik Ridha, MM dan disaksikan oleh Kapusdokkes Polri Brigjen Pol Dr. Bambang Ibnu Suparto.

Selama berdirinya RS. Bhayangkara Palu telah dijabat 3 Kepala RS. Bhayangkara Palu sebagai berikut :

1. AKP Drg. Agustinus MHT ( Periode 4 Agustus 2004 s/d Juli 2006 )
2. Kompol Dr. Felix Sangkalia MS ( Periode Juli 2006 s/d September 2007 )
3. Kompol Dr. Moh. Haris ( September 2007 s/d sekarang berdasarkan Surat Keputusan
Kapolda Sulteng No. Pol : Skep / 151 / VIII / 2007 tanggal 29 Agustus 2007.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar